Studi Jepang di Universitas Jayabaya (Jayabaya Daigaku ni Okeru Nihon Kenkyû)

Authors

  • Subarno Wijatmadja FISIP Universitas Jayabaya

Keywords:

Studi Jepang, Hubungan Internasional, Unversitas Jayabaya

Abstract

Artikel ini membahas tentang Studi Jepang di Universitas Jayabaya dengan pendekatan metode kualitatif. Desain penelitiannya studi kasus di Program Studi Ilmu Hubungan Internasional dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi partisipan. Analisa data dilakukan dengan model kualitatif juga. Hasil dari penelitian ini adalah Studi Jepang di Universitas Jayabaya menekankan pada masa kontemporer dengan fokus kajian pada tema budaya dan masyarakat, politik, dan hubungan internasional Jepang. Namun sebagaimana terjadi di tempat lain, kemunduran peran Jepang di dunia internasional membuat minat pada Studi Jepang ikut menurun. Demikian pula yang terjadi di Program Studi Hubungan Internasional, Universitas Jayabaya. Peninjauan kurikulum terakhir menghapus Studi Jepang sebagai mata kuliah dan mengintegrasikan dalam ruang lingkup yang lebih luas: Hubungan Internasional AsiaTimur (Internasional Relations of East Asia

Downloads

Published

2025-06-08

How to Cite

Wijatmadja, S. (2025). Studi Jepang di Universitas Jayabaya (Jayabaya Daigaku ni Okeru Nihon Kenkyû). Jurnal Studi Interdisipliner Perspektif, 24(2), 100–106. Retrieved from http://ejournal-jayabaya.id/Perspektif/article/view/347