PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK SMARTPHONE OPPO DI BATAM (STUDI KASUS PADA MAL NAGOYA BATAM)

Authors

  • Andriani Lubis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jayabaya
  • Aqis Suci Ramadanti Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jayabaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk  mengetahui pengaruh kualitas handphone OPPO terhadap kepuasan konsumen di Batam. Data dalam penelitian ini adalah data primer dengan menyebarkan kuesioner.  Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier, analisis koefisien korelasi, analisis koefisien Determinasi dan uji hipotesis menggunakan program  Statistical Product For Service Solution (SPSS) ver. 22.0. Hasil penelitian  menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan antara kualitas produk terhadap kepuasan konsumen produk smartphone OPPO di Batam.

Kata kunci: kualitas, kepuasan, konsumen, telepon pintar

Downloads

Published

2023-05-07

How to Cite

Andriani Lubis, & Aqis Suci Ramadanti. (2023). PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK SMARTPHONE OPPO DI BATAM (STUDI KASUS PADA MAL NAGOYA BATAM). Jurnal Manajemen Diversitas, 3(1), 14–32. Retrieved from http://ejournal-jayabaya.id/Manajemen-Diversitas/article/view/86